Implementasi Karakter Integritas Berbasis Budaya Sekolah pada Peserta Didik Usia Dini

Main Article Content

Lisa Retnasari
Muh Isnain Pratomo
Irma Irayanti
Anif Istianah
Hariyanti Hariyanti
Beti Indah Sari

Abstract

Budaya sekolah merupakan sarana yang dapat dimaksimalkan dalam implementasi karakter. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi karakter integritas pada peserta didik berbasis budaya sekolah dan faktor pendukung dan penghambat impementasi karakter integritas berbasis budaya sekolah di SD Muhammadiyah Boarding School Prambanan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif jenis penelitian deskriptif dengan subjek penelitian antara lain kepala sekolah, guru kelas, dan peserta didik SD Muhammadiyah Boarding School Prambanan pemilihan subjek menggunakan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan aktivitas pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi karakter integritas berbasis budaya melalui 3 tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Tahap perencanaan dimana kepala sekolah dan seluruh pihak terkait membuat perencanaan yang tercantum di dalam kurikulum sekolah, tahap pelaksanaan dilakukan melalui 3 lapisan budaya sekolah yaitu lapisan artefak fisik dan non fisik, lapisan nilai dan keyakinan, dan lapisan asumsi, dan tahap evaluasi melihat dan menilai sikap dan kemampuan peserta didik dalam melaksanakan berbagai kegiatan yang menunjang karakter integritas. Faktor pendukungnya yaitu sumber daya manusia, lingkungan sekolah, sarana dan prasarana, dan orangtua. Faktor penghambat komunikasi, latar belakang peserta didik yang berbeda, dan pergaulan peserta didik.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Retnasari , L., Pratomo, M. I., Irayanti, I., Istianah, A., Hariyanti, H., & Sari, B. I. (2023). Implementasi Karakter Integritas Berbasis Budaya Sekolah pada Peserta Didik Usia Dini. Murhum : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 187-200. https://doi.org/10.37985/murhum.v4i1.161
Section
Articles

References

N. Y. Johannes, S. P. Ritiauw, and H. Abidin, “Implementasi Budaya Sekolah dalam Mewujudkan Pendidikan Karakter di SD Negeri 19 Ambon,” Pedagog. J. Pedagog. dan Din. Pendidik., vol. 8, no. 1, pp. 11–23, Apr. 2020, doi: 10.30598/pedagogikavol8issue1page11-23.

N. Nurdin, J. Jahada, and L. Anhusadar, “Membentuk Karakter melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Pramuka pada Anak Usia 6-8 Tahun,” J. Obs. J. Pendidik. Anak Usia Dini, vol. 6, no. 2, pp. 952–959, Jul. 2021, doi: 10.31004/obsesi.v6i2.1603.

F. Thresia, “Integrating Local Culture to Promote Character Education in Teaching Writing,” PREMISE JOURNALISSN online 2442-482x, ISSN Print. 2089-3345, vol. 4, no. 2, Oct. 2015, doi: 10.24127/pj.v4i2.303.

A. Syahdana and N. Nurlela, “Peranan Guru Bimbingan dan Konseling dalam Pembentukan Karakter Siswa di SMP Negeri 36 Palembang,” J. Wahana Konseling, vol. 3, no. 1, p. 27, Mar. 2021, doi: 10.31851/juang.v3i1.4869.

I. Anshori, “Penguatan Pendidikan Karakter di Madrasah,” Halaqa Islam. Educ. J., vol. 1, no. 2, pp. 63–74, Dec. 2017, doi: 10.21070/halaqa.v1i2.1243.

F. Fransiska, “Pendidikan multikultural di TK Mutiara Persada Soragan Yogyakarta,” J. Pendidik. dan Pemberdaya. Masy., vol. 3, no. 2, p. 152, Nov. 2016, doi: 10.21831/jppm.v3i2.9892.

R. Zulvira, N. Neviyarni, and I. Irdamurni, “Karakteristik Siswa Kelas Rendah Sekolah Dasar,” J. Pendidik. Tambusai, vol. 5, no. 1, pp. 1846–1851, 2021, [Online]. Available: https://www.jptam.org/index.php/jptam/article/view/1187

A. Auliyairrahmah, S. Djazilan, N. Nafiah, and S. Hartatik, “Implementasi Pendidikan Karakter Integritas Sub Nilai Kejujuran melalui Program Kantin Kejujuran di Sekolah Dasar,” EDUKATIF J. ILMU Pendidik., vol. 3, no. 6, pp. 3565–3578, Jul. 2021, doi: 10.31004/edukatif.v3i6.939.

D. A. Esmael and N. Nafiah, “Implementasi pendidikan karakter religius di sekolah dasar khadijah surabaya,” EduStream J. Pendidik. Dasar, vol. 2, no. 1, pp. 16–34, 2018, doi: 10.26740/eds.v2n1.p16-34.

H. Widodo, “Penguatan pendidikan karakter di SD Muhammadiyah macanan sleman Yogyakarta,” Lentera Pendidik. J. Ilmu Tarb. Dan Kegur., vol. 22, no. 1, pp. 40–51, 2019, doi: 10.24252/lp.2019v22n1i4.

A. Aslindah, “Strategi Orang Tua dalam Menanamkan Karakter Hemat pada Anak Sejak Usia Dini,” Murhum J. Pendidik. Anak Usia Dini, vol. 3, no. 2, pp. 19–30, Sep. 2022, doi: 10.37985/murhum.v3i2.118.

A. Alfiyanto, “Manajemen Pemasaran Jasa Pendidikan Berbasis Budaya Religius,” Adaara J. Manaj. Pendidik. Islam, vol. 10, no. 1, pp. 53–62, Feb. 2020, doi: 10.35673/ajmpi.v10i1.867.

N. A. Wiyani, M. Najib, and S. Sholichin, “Penerapan TQM dalam Pendidikan Akhlak,” J. Pendidik. Islam, vol. 28, no. 2, p. 221, Feb. 2016, doi: 10.15575/jpi.v28i2.545.

E. Labudasari and E. Rochmah, “Peran budaya sekolah dalam meningkatkan karakter siswa sekolah dasar,” in Prosiding Seminar Nasional PGSD, 2018.

L. J. Moleong, Metodologi penelitian kualitatif edisi revisi. Remaja Rosdakarya, 2021.

D. Muchtar and A. Suryani, “Pendidikan Karakter Menurut Kemendikbud,” Edumaspul J. Pendidik., vol. 3, no. 2, pp. 50–57, Oct. 2019, doi: 10.33487/edumaspul.v3i2.142.

D. K. Ainia, “Merdeka Belajar dalam Pandangan Ki Hadjar Dewantara dan Relevansinya bagi Pengembanagan Pendidikan Karakter,” J. Filsafat Indones., vol. 3, no. 3, pp. 95–101, Sep. 2020, doi: 10.23887/jfi.v3i3.24525.

T. Lickona, Character matters (Persoalan karakter): Bagaimana membantu anak mengembangkan penilaian yang baik, integritas, dan kebajikan penting lainnya. Bumi Aksara, 2022.

A. Izzah, A. Sa’daullah, and Z. Zakaria, “Implementasi Pendidikan Karakter Integritas di Madrasah Ibtidiayah Al-Fattah Kota Malang,” JPMI J. Pendidik. Madrasah Ibtidaiyah, vol. 2, no. 2, pp. 18–24, 2020.

R. Budiyanto, “Pendidikan karakter religius berbasis budaya sekolah di SDIT Luqman Al-Hakim Internasional Yogyakarta,” BASIC Educ., vol. 7, no. 6, pp. 581–592, 2018, [Online]. Available: https://journal.student.uny.ac.id/index.php/pgsd/article/view/10727

F. Silkyanti, “Analisis Peran Budaya Sekolah yang Religius dalam Pembentukan Karakter Siswa,” Indones. Values Character Educ. J., vol. 2, no. 1, p. 36, Jun. 2019, doi: 10.23887/ivcej.v2i1.17941.

W. Dozan and L. Fitriani, “Membangun Karakter Anak Usia Dini Melalui Nilai-Nilai Islam Dalam Tradisi Perang Timbung,” Murhum J. Pendidik. Anak Usia Dini, vol. 1, no. 1, pp. 1–15, Jul. 2020, doi: 10.37985/murhum.v1i1.2.

R. Haryani, M. J. Lubis, and D. Darwin, “Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah pada Kinerja Guru,” J. Basicedu, vol. 6, no. 3, pp. 3373–3383, Mar. 2022, doi: 10.31004/basicedu.v6i3.2617.

E. Ramdani, “Model Pembelajaran Kontekstual Berbasis Kearifan Lokal sebagai Penguatan Pendidikan Karakter,” JUPIIS J. Pendidik. ILMU-ILMU Sos., vol. 10, no. 1, p. 1, Jun. 2018, doi: 10.24114/jupiis.v10i1.8264.

A. Aprilia and E. Nawawi, “Penguatan Nilai-Nilai Pancasila Dalam Membentuk Karakter Peserta Didik Melalui Budaya Sekolah,” J. Pengabdi. West Sci., vol. 2, no. 01, pp. 109–120, Jan. 2023, doi: 10.58812/jpws.v2i01.157.

A. M. Rosad, “Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Managemen Sekolah,” Tarbawi J. Keilmuan Manaj. Pendidik., vol. 5, no. 02, p. 173, Dec. 2019, doi: 10.32678/tarbawi.v5i02.2074.

M. Wahono and A. T. S. Priyanto, “Implementasi budaya sekolah sebagai wahana pengembangan karakter pada diri siswa,” Integralistik, vol. 28, no. 2, pp. 140–147, 2017, doi: 10.15294/integralistik.v28i2.13723.

Most read articles by the same author(s)