Hubungan Penggunaan Disposable Diapers Dengan Keberhasilan Toilet Training pada Anak Toddler

Main Article Content

Islamiyah Islamiyah
Laode Anhusadar

Abstract

Toilet Training merupakan salah satu tugas dari perkembangan anak pada usia toddler. Adapun usia dalam mencapai kemampuan Toilet Training yang optimal adalah 24-36 bulan. Orang tua yang membiasakan anaknya untuk mengenakan popok sekali pakai akan menghambat stimulasi kemandirian pada anak untuk melakukan dan mengontrol buang air kecil dan buang air besar, latihan buang air kecil dan buang air besar membutuhkan kematangan otot-otot pada daerah pembuangan kotoran, oleh karena itu anak harus mengenali dorongan untuk melepaskan atau menahan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Hubungan penggunaan Disposable diapers dengan keberhasilan Toilet Training pada anak usia toddler di desa Lapulu Wilayah kerja puskesmas Abeli. Desain yang digunakan pada penelititian ini adalah korelasi dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Menggunakan Teknik random sampling dengan jumlah renponden 34 orang orang tua dengan anak toddler. Hasil analisis dengan menggunakan chi squere di peroleh nilai p value = 0,46 . yang meunjukkan tidak ada hubungan antara penggunaan disposable diapers dengan keberhasilan Toilet Training pada anak toddler. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan tambahan pengetahuan bagi orang tua dalam melakukan Toilet Training pada anak.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Islamiyah, I., & Anhusadar, L. (2022). Hubungan Penggunaan Disposable Diapers Dengan Keberhasilan Toilet Training pada Anak Toddler. Murhum : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 11-18. https://doi.org/10.37985/murhum.v3i2.122
Section
Articles

References

L. N. Meysialla and A. Alini, “Hubungan Pola Asuh Ibu dengan Kemampuan Toilet Training pada Anak Usia 12-24 Bulan di PAUD Buah Hati Kampar Tahun 2018,” J. Ners, vol. 2, no. 2, 2018, doi: 10.31004/jn.v2i2.188.

Z. S. A. Pulungan, E. Purnomo, and A. Purwanti A., “Hospitalisasi Mempengaruhi Tingkat Kecemasan Anak Toddler,” J. Kesehat. Manarang, vol. 3, no. 2, p. 58, Dec. 2017, doi: 10.33490/jkm.v3i2.37.

M. Machmudah, “Implementasi Psikoedukasi Toilet Training Melalui Demontrasi Video dan Flash Card Terhadap Peningkatan Pengetahuan Ibu dan Kemampuan Toilet Training Anak Toddler di Sekolah Toddler Harapan Bunda,” Educ. Hum. Dev. J., vol. 2, no. 1, Feb. 2017, doi: 10.33086/ehdj.v2i1.383.

S. Andriyani and S. Sumartini, “Pandangan Orang Tua Tentang Pelaksanaan Toilet Training Berdasarkan Karakteristik Pendidikan dan Pekerjaan Pada Anak Usia Toodler di Kota Cimahi,” J. Ilm. Kesehat. Keperawatan, vol. 15, no. 2, p. 31, Jan. 2020, doi: 10.26753/jikk.v15i2.337.

N. Anisyah, Indrawati, L. Hafizotun, S. Marwah, V. Yumarni, and N. Annisa DN, “Orang Tua Kreatif untuk Anak Usia Dini di Masa Pandemi Covid-19 Melalui Kegiatan Parenting,” Murhum J. Pendidik. Anak Usia Dini, no. 1, pp. 34–43, Mar. 2021, doi: 10.37985/murhum.v2i1.26.

M. Shaleh, B. Batmang, and L. Anhusadar, “Kolaborasi Orang Tua dan Pendidik dalam Menstimulus Perkembangan Keaksaraan Anak Usia Dini,” J. Obs. J. Pendidik. Anak Usia Dini, vol. 6, no. 5, pp. 4726–4734, 2022, doi: 10.31004/obsesi.v6i5.2742.

E. N. Junita and L. Anhusadar, “Parenting Dalam Meningkatkan Perkembangan Perilaku Sosial Anak Usia 5-6 Tahun,” Yaa Bunayya J. Pendidik. Anak Usia Dini, vol. 5, no. 2, pp. 57–63, 2021, doi: 10.24853/yby.v5i2.11002.

N. K. Mendri and A. Badi’ah, “Pengaruh Pelatihan Toileting Terhadap Pengetahuan Ibu dalam Toilet Training Anak Toddler di Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Arrahman dan Lare Angon Yogyakarta,” J. Penelit. Kesehat. “SUARA FORIKES” (Journal Heal. Res. “Forikes Voice”), vol. 11, no. 4, p. 435, Nov. 2020, doi: 10.33846/sf11424.

T. Murhadi, A. Almanar, and C. M. Laka, “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Ibu Melakukan Toilet Training pada Anak Usia 18-24 Bulan di PAUD Putroe Lambilek Kecamatan Kuta Alam Kota Banda AcehTahun 2018,” J. Healthc. Technol. Med., vol. 5, no. 1, pp. 13–23, 2019, doi: 10.33143/jhtm.v5i1.315.

N. Lita, “GAMBARAN PEMAKAIAN DIAPERS SEKALI PAKAI PADA ANAK USIA PRASEKOLAH,” Phot. J. Sain dan Kesehat., vol. 7, no. 02, pp. 47–52, May 1930, doi: 10.37859/jp.v7i02.502.

I. Subardiah P and Y. Lestari, “Hubungan Pemakaian Diapers Selama Toilet Training dengan Kejadian Enuresis pada Anak Usia 1-6 Tahun,” J. Ilm. Keperawatan Sai Betik, vol. 14, no. 2, p. 162, Mar. 2019, doi: 10.26630/jkep.v14i2.1300.

A. N. Meilisa, “Relationship between Toilet Training Initiation Age and Factors Affecting Toilet Training to Toilet Training Achievements,” J. Kesehat. Ilm. Indones. (Indonesian Heal. Sci. Journal), vol. 7, no. 1, pp. 20–26, 2022, doi: 10.5193/health.v7i1.769.

N. N. D. Mahalastri, “Hubungan antara pencemaran udara dalam ruang dengan kejadian pneumonia balita,” J. Berk. Epidemiol., vol. 2, no. 3, pp. 392–403, 2014.

D. Wahida and I. Paramastri, “Program ‘Jari Peri’ Untuk Meningkatkan Keterampilan Dan Efikasi Mengajar Prevensi Kekerasan Seksual Pada Anak (KSA),” J. Psychol. Perspect., vol. 2, no. 1, pp. 41–54, Jun. 2020, doi: 10.47679/jopp.021.0620004.

W. Pusparini and S. Arifah, “Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Toilet Training Dengan Perilaku Ibu Dalam Melatih Toilet Training.” pp. 105–111, 2009.

D. Muji Rahayu and F. S.Kep., Ns., M.Kes, “Hubungan Peran Orang Tua dengan Kemampuan Toilet Training pada Anak Usia Toddler di PAUD Permata Bunda Rw 01 Desa Jati Selatan 1 Sidoarjo,” J. Heal. Sci., vol. 8, no. 1, Apr. 2018, doi: 10.33086/jhs.v8i1.219.

R. Riswan and E. Yunitasari, “Hubungan antara pengasuhan orangtua dengan masalah makan pada anak usia prasekolah,” Maj. Kesehat. Indones., vol. 1, no. 1, pp. 21–24, Apr. 2020, doi: 10.47679/makein.011.42000005.

R. Radina, “Pengaruh Toilet Training Media Balloon dengan Tehnik Modelling Terhadap Bina Diri (BAB & BAK) Anak Down syndrome,” J. Pendidik. Kebutuhan Khusus, vol. 4, no. 2, pp. 52–63, Nov. 2020, doi: 10.24036/jpkk.v4i2.556.

E. Martsiswati and Y. Suryono, “Peran Orang Tua dan Pendidik dalam Menerapkan Perilaku Disiplin Terhadap Anak Usia Dini,” J. Pendidik. dan Pemberdaya. Masy., vol. 1, no. 2, p. 187, Nov. 2014, doi: 10.21831/jppm.v1i2.2688.

R. Tanjung, “Peran Orangtua dalam Pendidikan Anak Usia Dini di Masa Pandemi Covid-19,” Murhum J. Pendidik. Anak Usia Dini, vol. 1, no. 2, pp. 64–73, Dec. 2020, doi: 10.37985/murhum.v1i2.18.